A.
Pengertian Sistem Operasi
Dalam Ilmu Komputer Sistem operasi atau dalam bahasa Inggris: operating system atau OS
adalah perangkat lunak sistem yang bertugas untuk melakukan
kontrol dan manajemen perangkat serta operasi-operasi dasar sistem, termasuk menjalankan software
aplikasi.
Secara umum, Sistem Operasi adalah software pada
lapisan pertama yang ditaruh pada memori komputer pada saat komputer dinyalakan. Sedangkan software-software lainnya
dijalankan setelah Sistem Operasi berjalan, dan Sistem Operasi akan melakukan
layanan inti umum untuk software-software itu. Layanan inti umum tersebut
seperti akses ke disk, manajemen memori, skeduling task, dan antar-muka user.
Sehingga masing-masing software tidak perlu lagi melakukan tugas-tugas inti
umum tersebut, karena dapat dilayani dan dilakukan oleh Sistem Operasi.
Sistem operasi merupakan sebuah penghubung antara pengguna dari komputer
dengan perangkat keras komputer. Sebelum ada sistem operasi, orang hanya
mengunakan komputer dengan menggunakan sinyal analog dan
|
Pengertian sistem operasi secara umum ialah pengelola seluruh sumber-daya
yang terdapat pada sistem komputer dan menyediakan sekumpulan layanan (system
calls) ke pemakai sehingga memudahkan dan menyamankan penggunaan serta
pemanfaatan sumber-daya sistem komputer.
B.
Fungsi Sistem Operasi
Sistem operasi berfungsi untuk mengatur dan mengawasi
penggunaanperangkat keras oleh berbagai program aplikasi serta para pengguna.
Adapun fungsi yang lain dari sistem operasi yaitu :
1.
Resource Manager, Fungsi ini untuk mengalokasikan sumber daya , seperti : memori, CPU,
Printer, Disk Drive dan perangkat lainnya.
2.
Interface, Fungsi ini adalah sebagai perantara antara pengguna dengan hardware untuk
menyediakan lingkungan yang bersahabat ( user friendly). Pengguna tidak
memiliki ke khawatiran untuk mengoperasikan perangkat level bawah.
3.
Coordinator, Fungsi ini untuk menyediakan fasilitas sehingga aktifitas yang kompleks
dapat diatur untuk dikerjakan dalam urutan yang telah disusun sebelumnya.
4.
Guardian, Fungsi ini untuk menyediakan kontrol akses yang melindungi file dan
memberi pengawasan pada pembacaan/penulisan/eksekusi data dan program.
5.
GateKeeper, Fungsi ini adalah untuk mengendalikan siapa saja yang berhak masuk (Log)
ke dalam sistem dan mengawasi tindakan apa saja yang dapat mereka kerjakan
ketika telah log dalam sistem
6.
Optimizer, Fungsi ini adalah untuk menjadwal pemasukan ( Input ) oleh pengguna ,
pengaksesan basis data, proses komputasi dan pengeluaran ( Output ) untuk
meningkatkan kegunaan.
7.
Accountant, Fungsi ini mengatur waktu CPU, penggunaan memori, pemanggilan I/O, disk
storage, dan waktu koneksi terminal.
8.
Server, Fungsi ini adalah untuk menyediakan layanan yang sering dibutuhkan
pengguna, baik secara eksplisit maupun implisit, seperti mekanisme akses file.
C.
Sasaran Sistem Operasi
Sistem Operasi mempunyai tiga sasaran, yaitu:
1.
Kenyamanan
Sistem operasi harus memuat penggunaan komputer menjadi lebih nyaman.
Sistem operasi harus memuat penggunaan komputer menjadi lebih nyaman.
2.
Efisiensi
Sistem operasi menjadikan penggunaan sumber daya sistem komputer secara efisien.
Sistem operasi menjadikan penggunaan sumber daya sistem komputer secara efisien.
3.
Mampu Berevolusi
Sistem operasi harus dibangun
sehingga memungkinkan dan memudahkan pengembangan, penguji
dan pengajuan fungi-fungsi yang baru tanpa mengganggu layanan
yang dijalankan sistem komputer.
3 Komentar
KREN GAN ARTIKELNYA
BalasHapushttp://ilmuteknokomputer.blogspot.co.id/2016/05/sejarah-system-operasi-komputer.html
Bagus min infonya sangat membantu Good Job min..
BalasHapusJangan lupa juga kunjungi halaman ini
http://mesinantrianmakingsolution.blogspot.co.id/2016/05/mesin-antrian-bersolusi.html
http://alatskpberkualitas.blogspot.co.id/2016/05/alat-survey-kepuasan-pelanggan.html
Makasih, sangat bermanfaat
BalasHapusKunjungi Myblog